Beranda047810 • KRX
add
Korea Aerospace Industries
Tutup sebelumnya
â‚©62.700,00
Rentang hari
â‚©62.800,00 - â‚©64.900,00
Rentang tahun
â‚©45.850,00 - â‚©70.600,00
Kapitalisasi pasar
6,26Â T KRW
Volume Rata-Rata
1,05Â jt
Rasio P/E
21,60
Hasil dividen
0,78%
Berita pasar
NVDA
3,22%
0,35%
0,97%
Keuangan
Laporan Pendapatan
Pendapatan
Laba bersih
(KRW) | Sep 2024info | Perubahan Y/Y |
---|---|---|
Pendapatan | 907,21Â M | -9,92% |
Biaya operasional | 53,63Â M | -1,26% |
Laba bersih | 68,35Â M | 28,44% |
Margin laba bersih | 7,53 | 42,61% |
Penghasilan per saham | 701,00 | 28,39% |
EBITDA | 103,11Â M | 8,60% |
Tarif pajak efektif | 13,95% | — |
Neraca
Total aset
Total liabilitas
(KRW) | Sep 2024info | Perubahan Y/Y |
---|---|---|
Investasi tunai jangka pdk | 126,71Â M | -85,72% |
Total aset | 7,47Â T | 3,29% |
Total liabilitas | 5,74Â T | 0,52% |
Total ekuitas | 1,73 T | — |
Saham yang beredar | 97,48 jt | — |
Harga terhadap nilai buku | 3,58 | — |
Tingkat pengembalian aset | 2,54% | — |
Tingkat pengembalian modal | 7,87% | — |
Arus Kas
Perubahan kas bersih
(KRW) | Sep 2024info | Perubahan Y/Y |
---|---|---|
Laba bersih | 68,35Â M | 28,44% |
Kas dari operasi | -385,20Â M | 24,64% |
Kas dari investasi | -109,73Â M | -75,88% |
Kas dari pembiayaan | 75,35Â M | 1.764,91% |
Perubahan kas bersih | -420,43Â M | 27,39% |
Arus kas bebas | -401,55Â M | 31,25% |
Tentang
Korea Aerospace Industries adalah sebuah perusahaan dirgantara dan pertahanan asal Korea Selatan. Perusahaan ini awalnya didirikan sebagai sebuah joint venture antara Samsung Aerospace, Hyundai Space and Aircraft Company, dan divisi dirgantara dari Daewoo Heavy Industries. Pada tahun 1999, KAI menjadi makin independen, dengan mengakuisisi ketiga induknya sesuai permintaan dari Pemerintah Korea Selatan, pasca kesulitan keuangan membelit ketiga perusahaan tersebut akibat krisis keuangan Asia 1997.
KAI telah mengembangkan sejumlah produk dirgantara, termasuk Korea Space Launch Vehicle-II dan berbagai satelit. KAI juga pernah terlibat dalam proses produksi sejumlah pesawat terbang yang dirancang di luar Korea Selatan, seperti MBB/Kawasaki BK 117, MBB Bo-105 KLH, dan KF-16. KAI juga mengembangkan dan memproduksi rancangan pesawat terbangnya sendiri, seperti pesawat terbang latih KT-1 Woongbi dan T-50 Golden Eagle, pesawat terbang umum KC-100 Naraon, dan helikopter utilitas KUH-1 Surion. Kantor pusat dan sejumlah fasilitas produksi milik perusahaan ini terletak di Sacheon, Provinsi Gyeongsang Selatan. Wikipedia
Didirikan
1 Okt 1999
Situs
Karyawan
4.623